awal pers

Latar Belakang munculnya pers diwilayah Nusantara berawal dari massa kolonialisme Belanda ketika VOC menyadari manfaat Pers untuk mencetak setiap aturan-aturan hukum yang ditetapkan oleh pemerintahnya, didatangkanlah alat percetakan pada tahun 1624 namun karena tidak adanya tenaga trampil percetakan VOC melakukan kontrak kerja dengan percetakan Hendrik Brant.

Sejak datangnya mesin cetak munculnya surat kabar yang bernama Bataviase Nouvelles pada tanggal 8 Agustus 1748.

Bataviase Nouvelles terbit balam bentuk selembar kertas ukuran polio terdiri dari 2 halaman dan masing-masing halaman berisi 2 kolom. namun, sebelumnya ditandai dengan munculnya surat kabar yang pertama itu terlebih dahulu muncul buletin berbahasa belanda milik VOC yang bernama Memories Dernouvelles.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar